Mengenal Raja dan Sultan Bima

Kerajaan Bima mulai dirintis sejak abad 8 oleh Ncuhi bersama seorang Bangsawan Jawa Yang bergelar Sang Bima. Berikut Nama-nama Raja Bima :

1. Indra Zamrut

2. Batara Indra Bima.
3. Batara Sang Luka
4. Batara Bima.
5. Maharaja Mitra Indra Tarati
6. Manggampo Jawa.
7. Maharaja Bima Indra Seri
8. Bilmana.
9. Manggampo Donggo
10. Ma Waa Paju Longge
11. Ma Wa'a Ndapa
12. Mantau Asi Sawo.
13. Salisi (Mantau Asi Peka )

Catatan : Pada abad 15 terjadi pertukaran jabatan antara Raja Bilmana dengan Bicara Manggampo Donggo yang dikenal dengan Sumpah Bilmana. Sejak itu mata rantai terputus. Posisi Raja secara turun temurun dari keturunan adik Bilmana Manggampo Donggo dan keturunan Bilamana menjadi Ruma Bicara (Perdana Menteri).


Berikut ini nama-nama Sultan Bima

1.Sultan Abdul Kahir I [ Ma bata wadu] dinobatkan 1640 dan mangkat beberapa bulan setelah menjadi Sultan.
2. Sultan Abdul Khair Sirajuddin [ Mantau Uma Jati} 1640 - 1682
3. Sultan Nuruddin 1682 - 1687, kuburannya di Tolobali.
4. Sultan Jamaluddin {Sangaji Bolo} 1687 - 1696 Tewas di penjara Batavia.
5. Sultan Hasanuddin 1696 - 1731 Tewas di Tallo diberi gelar Mambora di Tallo.
6. Sultan Alauddin, Manuru Daha, 1731 - 1742
7. Sultan Abdul Qadim, Ma Waa Taho, 1742 - 1773
8. Sultanah Kumalasyah { Kumala Bumi Partiga} 1773 -1795 dibuang Inggris Ke Sailon Srilangka hingga mangkat.
9. Sultan Abdul Hamid, Mantau Asi Saninu, 1795 - 1819.
10. Sultan Ismail, Ma waa Alu, 1819 - 1854
11. Sultan Abdullah, Ma waa Adil, 1854- 1868
12. Sultan Abdul Azis, Ma Waa Sampela, meminggal diusia bujang, 1868-1881
13. Sultan Ibrahim, Ma Taho Parange, 1881 - 1915
14. Sultan Muhammad Salahuddin, Ma Kakidi Agama, 1915-1951, mangkat di Jakarta,pemakaman Karet.
15. Sultan Abdul Kahir II, Ma Busi Ro Mawo, Jena Teke 13 Nopember 1945, dianugerahi Sultan sebagai penghargaan oleh Majelis Adat saat mangkat 17 Juni 2001. (Catatan Alan Malingi)
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

4 comments :

  1. Terima kasih atas informasi penting ini

    ReplyDelete
  2. Thanks๐Ÿ™๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘

    ReplyDelete
  3. Saya ada silsilah keluarga dari sultan bima sampai sekarang, dengan aksara jawa yg tersimpan lalu di terjemahkan buyut saya, dari kjai datuk soeleman ing sukawatidja sragen punika kagungan putra 5, kjai onggojoedo, kjai kertojoedo, njai santojoedo, kjai derpajoedo sampai ke saya cicitnya.

    ReplyDelete
  4. Assallamu Allaikum Mas Bima Raka Saya juga dari Bima masih ada silsila sangaji bolo Buyut saya terakhir yg memegang sangaji bolo..cuman saya sedang kumpulin informasi masih kurang..semoga bisa saling tukar informasi dgn Mas Bima Raka..

    ReplyDelete